Rumus Estimasi Harga Pipa Satuan "Dia Inch" :

A = B x (C x D)

Dimana :
A = Harga pengelasan pipa (Rp.)
B = Harga satuan pengelasan (/dia. Inch)
C = Jumlah titik pengelasan (Titik)
D = Diameter Pipa (Inch)

Contoh :

Sebuah line pipa dengan diameter 5 Inch. Setelah terpasang terdapat 20 titik pengelasan. Diketahui (misalkan) harga satuan pengelasan pipa Rp. 150.000,- /dia. Inch. Hitunglah harga pengelasannya?

Diketahui :
B = Rp. 150.000,- /dia. Inch
C = 20 titik
D = 5 Inch

Ditanya :
A = . . . ?

Jawab :

A = Rp. 150.000 /dia. Inch x (20 titik x 5 Inch)
    = Rp. 150.000 /dia. Inch x 100 dia. Inch
    = Rp. 15.000.000,-

Jadi, harga pengelasan pipanya Rp. 15.000.000,-

Comments (8)

On 13 Januari 2021 pukul 01.19 , Iqbal mengatakan...

Apakah schedule pipa tidak mempengaruhi harga?

 
On 4 Februari 2021 pukul 04.37 , Indo Ads Media mengatakan...

Kalau membutuhkan Supplyer pipa pak, kami juga melayani jasa pneghitungan RAB pipa. salam Agen Pipa Indonesia

 
On 27 April 2021 pukul 14.07 , Na2nk mengatakan...

Tu harga sudah ples pasang+ suport

 
On 8 Oktober 2023 pukul 22.50 , wawaweld mengatakan...

Harga pengelasan 150.000 / Dia-inch itu apakah sudah termasuk consumable?

 
On 8 November 2023 pukul 20.42 , Anonim mengatakan...

Berapa patokan harga las pipa per inch ny?

 
On 23 November 2023 pukul 23.08 , Anonim mengatakan...

Kalau penghitungan pengelasan pipa galvanis untuk air brp dan cara menghitung nya bagai mana

 
On 23 November 2023 pukul 23.26 , Anonim mengatakan...

Kalau hitung jasa pengelasan. Pipa galvanis 16" Tebal 6,3mm bagaimana rumus nya

 
On 19 Maret 2024 pukul 01.33 , Anonim mengatakan...

Pengelasan luar dalam pada pipa. Dihitung berapa titik mas?